Persiapan Jaisyul ‘Usrah (Perang Tabuk bagian 2)

 Kekuatan 'super power' Romawi yang dahsyat (kala itu), bukannya membuat semangat jihad para sahabat berkurang. Mereka justru berlomba-lomba datang menghadap Nabi Shallallahu ‘alaihi wasallam meminta agar dibawa serta dalam jihad tersebut. Namun, sebagiannya terpaksa harus kembali sambil bercucuran air mata, karena mereka tidak memiliki sesuatu yang dapat mereka berikan untuk berjihad di jalan Allah Subhanahuwata'ala ini. Allah Subhanahuwata'ala berfirman menceritakan kesedihan…

Komentar Dinonaktifkan pada Persiapan Jaisyul ‘Usrah (Perang Tabuk bagian 2)

Kecemburuan Anshar (Fathu Makkah – bagian 5)

 Oleh  Al-Ustadz Abu Muhammad Harits Allah Subhanahuwata'la telah memberi kemenangan bagi Rasulullah Shallallahu ‘alaihi wasallam dengan takluknya Quraisy dan kota Makkah kepada beliau. Rasulullah Shallallahu ‘alaihi wasallam berangkat menuju bukit Shafa lalu berdoa di sana. Melihat kemenangan ini dan keadaan Rasulullah Shallallahu ‘alaihi wasallam, sebahagian sahabat Anshar berkata satu sama lain: "Beliau ini sudah dihinggapi kecondongan kepada kerabat dan lemah lembut kepada…

Komentar Dinonaktifkan pada Kecemburuan Anshar (Fathu Makkah – bagian 5)

Syarh Kitab al-Janaiz Min Bulughil Maram (Bag ke 10-)

 Ditulis Oleh Al Ustadz Abu Utsman Kharisman   MEMBERI BANTUAN MAKANAN UNTUK KELUARGA YANG BERSEDIH    480- وَعَنْ عَبْدِ اللَّهِ بْنِ جَعْفَرٍ رَضِيَ اَللَّهُ عَنْهُمَا قَالَ: - لَمَّا جَاءَ نَعْيُ جَعْفَرٍ –حِينَ قُتِلَ- قَالَ اَلنَّبِيُّ – صلى الله عليه وسلم – "اصْنَعُوا لِآلِ جَعْفَرٍ طَعَامًا, فَقَدْ أَتَاهُمْ مَا يَشْغَلُهُمْ" – أَخْرَجَهُ الْخَمْسَةُ, إِلَّا النَّسَائِيّ Dari Abdullah bin Ja’far radhiyallahu anhu…

Komentar Dinonaktifkan pada Syarh Kitab al-Janaiz Min Bulughil Maram (Bag ke 10-)

Perjanjian Hudaibiyah 4

Hikmah dan Pelajaran dari Perjanjian Hudaibiyah Perjanjian Hudaibiyah yang lahiriahnya tampak merugikan pihak kaum muslimin, akhirnya terbukti menjadi pintu kemenangan yang besar. Banyak hikmah yang bisa dipetik dari peristiwa ini. Setelah perjanjian tersebut disepakati, para sahabat bertanya kepada Rasulullah n: “Wahai Rasulullah, (haruskah) kami setujui hal ini?” Beliau pun bersabda: “Barangsiapa yang datang kepada mereka dari pihak kita, (semoga) Alah…

Komentar Dinonaktifkan pada Perjanjian Hudaibiyah 4

Tafsir Surat An Nashr ( Pertolongan )

بسم الله الرحمن الرحيم إِذَا جَاءَ نَصْرُ اللَّهِ وَالْفَتْحُ وَرَأَيْتَ النَّاسَ يَدْخُلُونَ فِي دِينِ اللَّهِ أَفْوَاجًا فَسَبِّحْ بِحَمْدِ رَبِّكَ وَاسْتَغْفِرْهُ ۚ إِنَّهُ كَانَ تَوَّابًا Dengan menyebut nama Allah Yang Maha Pengasih dan Maha Penyayang 1. Apabila telah datang pertolongan dari Allah dan kemenangan. 2. Dan kamu melihat manusia masuk ke dalam agama Allah dengan berbondong – bondong. 3. Maka bertasbilah…

Komentar Dinonaktifkan pada Tafsir Surat An Nashr ( Pertolongan )