Seorang awam, menukilkan Penjelasan ‘Ulama Kibar tentang Bahaya Hizbiyyah

Seorang awam, menukilkan Penjelasan ‘Ulama Kibar tentang Bahaya Hizbiyyah

Beritahu yang lain

Share on twitter
Share on telegram
Share on whatsapp

~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~

Pertanyaan :
Aku seorang awam. Namun aku senang menghadiri pelajaran-pelajaran para ‘ulama kibar. Seiring berbagai peristiwa kontemporer yang terjadi, aku pun menukil/menyampaikan penjelasan para ‘ulama tentang kelompok-kelompok sempalan dan bahaya berhizb-hizb (hizbiyyah).
Ternyata sebagian orang dan teman-temanku mengingkari apa yang aku lakukan. Apakah pernyataan mereka (yang mengingkari aku itu) benar? Ataukah justru perbuatanku yang benar?

Asy-Syaikh Shalih bin Fauzan al-Fauzan hafizhahullah menjawab,

Tidak. JUSTRU PERBUATANMULAH YANG BENAR. Jazakallahu khairan.

Apabila kamu melihat orang yang berhizb (berkelompok-kelompok) dan terpecah-pecah (dalam berbagai aliran/golongan sesat), mengkotak-kotakkan manusia dalam berbagai kelompok-kelompok hizbiyyah, atau golongan-golongan sempalan, maka INI adalah KEMUNKARAN. KAMU INGKARI ITU SESUAI KEMAMPUAN dan PENGETAHUANMU. Maka kamu mendapat pahala atas apa kamu lakukan itu, insya Allah.

http://www.sahab.net/forums/index.php?showtopic=147367

—————

WhatsApp Miratsul Anbiya Indonesia