Kecemburuan Anshar (Fathu Makkah – bagian 5)

 Oleh  Al-Ustadz Abu Muhammad Harits Allah Subhanahuwata'la telah memberi kemenangan bagi Rasulullah Shallallahu ‘alaihi wasallam dengan takluknya Quraisy dan kota Makkah kepada beliau. Rasulullah Shallallahu ‘alaihi wasallam berangkat menuju bukit Shafa lalu berdoa di sana. Melihat kemenangan ini dan keadaan Rasulullah Shallallahu ‘alaihi wasallam, sebahagian sahabat Anshar berkata satu sama lain: "Beliau ini sudah dihinggapi kecondongan kepada kerabat dan lemah lembut kepada…

Komentar Dinonaktifkan pada Kecemburuan Anshar (Fathu Makkah – bagian 5)

Hindari Kekerasan

Ditulis Oleh Al Ustadz Abulfaruq Ayip Syafruddin Allah Ta'ala adalah Zat Yng Maha Lemah Lembut. Allah Ta'ala menyukai kelemahlembutan dalam segala urusan. Karenanya, telah menjadi kemestian bagi seorang muslim untuk senantiasa mengedepankan sikap lemah lembut ini. Dalam mendidik anak, hendaknya menghindari cara-cara kekerasan. Baik kekersan bersifat fisik, juga kekerasan dengan menggunakan lisan (verbal). Demikian pula dalam urusan lainnya, hendaknya redam…

Komentar Dinonaktifkan pada Hindari Kekerasan

Arti Kelemahlembutan

Ditulis Oleh Al Ustadz Abu faruq Ayip Syafruddin Suatu hari Rasulullah shallallahu 'alaihi wa sallam berkunjung ke perkampungan kaum Anshar. Rasulullah shallallahu 'alaihi wa sallam menyapa anak-anak dengan memberi salam kepada mereka. Tak hanya itu, beliau lalu mengusap kepala masing-masing anak dari kalangan Anshar tersebut. Asy-Syaikh Muhammad Nashiruddin Al-Albani rahimahullah menyebutkan hadits tersebut sebagai hadits sahih dalam Al-Jami'u Ash-Shahih. Dalam…

Komentar Dinonaktifkan pada Arti Kelemahlembutan

Perbedaan Yang Berkaitan Dengan Kondisi Kejiwaan, Kekuatan Manusiawi, Tempat, Kedudukan dan Usia

Setiap manusia tentu mempunyai indera dan perasaan yang mesti diperhatikan tatkala berhubungan dengan mereka. Kerena dengan memperhatikan hal ini sangat mungkin untuk berhasilnya suatu dakwah, di mana mad’u sangat mudah untuk menerima dakwah. Rasul Al-huda telah memberikan contoh teladan kepada kita dalam hal ini dengan sangat jelas. Hal-hal yang membuktikan pernyataan ini, antara lain ialah: Apa yang disebutkan oleh Imam…

Komentar Dinonaktifkan pada Perbedaan Yang Berkaitan Dengan Kondisi Kejiwaan, Kekuatan Manusiawi, Tempat, Kedudukan dan Usia

Syarh Kitabul Janaaiz min Buluughil Maram (Bag Ke-2)

Ditulis Oleh Al Ustadz Abu Utsman Kharisman BAB APA YANG DIBACAKAN KEPADA SESEORANG YANG AKAN MENINGGAL وَعَنْ أَبِي سَعِيدٍ وَأَبِي هُرَيْرَةَ رَضِيَ اَللَّهُ عَنْهُمَا قَالَا: قَالَ رَسُولُ اَللَّهِ صلى الله عليه وسلم ( لَقِّنُوا مَوْتَاكُمْ لَا إِلَهَ إِلَّا اَللَّهُ ) رَوَاهُ مُسْلِمٌ, وَالْأَرْبَعَةُ Dari Abu Said dan Abu Hurairah Radliyallaahu 'anhuma bahwa Rasulullah Shallallaahu 'alaihi wa Sallam bersabda: "Tuntunlah orang…

Komentar Dinonaktifkan pada Syarh Kitabul Janaaiz min Buluughil Maram (Bag Ke-2)