Bagaimana Cara Mengajarkan Perkara Manhajiyah kepada Orang Awam?

Bagaimanakah metode terbaik yang semestinya ditempuh oleh seorang imam salafy dalam mengajarkan agama kepada orang-orang awam, terutama masalah-masalah  manhajiyyah. Misalnya kalau dia hendak mentahdzir awam dari bahaya orang tertentu atau kelompok tertentu. Cara apakah yang harus ia tempuh untuk mengajarkan hal-hal tersebut. Apalagi keumuman manusia biasanya menjauh dari hal-hal seperti ini (yakni pengajaraan masalah-masalah manhajiyyah)? Asy-Syaikh Rabi’ bin Hadi rahimahullah…

Komentar Dinonaktifkan pada Bagaimana Cara Mengajarkan Perkara Manhajiyah kepada Orang Awam?

Penjelasan Syarhussunnah Lil Muzani BAG KE-4.c

Ditulis Oleh Al Ustadz  Abu Utsman Kharisman Apakah Allah Menghendaki Terjadinya Keburukan? Jika ada pertanyaan: Apakah Allah menghendaki terjadinya keburukan? Apakah Allah menghendaki terjadinya kekufuran, malapetaka, kemaksiatan, kesesatan dan keburukan lainnya? Jawabannya adalah: Ya, Allah kehendaki secara kauniyyah/ qodariyyah, namun tidak dikehendakiNya secara syar’iyyah. Kehendak Allah, yang dalam bahasa Arab disebut iroodah, terbagi menjadi 2 yaitu iroodah kauniyyah dan iroodah…

Komentar Dinonaktifkan pada Penjelasan Syarhussunnah Lil Muzani BAG KE-4.c

Penjelasan Syarhus Sunnah lil Muzani Bag ke-4 ( b )

Ditulis Oleh Al Ustadz  Abu Utsman Kharisman Manusia adalah Pelaku, Allahlah Pencipta Perbuatan Manusia Manusia adalah pelaku perbuatannya, sedangkan Pencipta perbuatan adalah Allah. Karena itu, untuk bisa beribadah kepada Allah dengan baik, seseorang butuh pertolongan Allah. Seorang muslim mengulang permohonan itu dalam setiap rokaat sholatnya. Iyyaaka Na’budu wa Iyyaaka nasta’iin..Hanya kepadaMu kami menyembah, Ya Allah dan hanya kepadaMulah kami meminta…

Komentar Dinonaktifkan pada Penjelasan Syarhus Sunnah lil Muzani Bag ke-4 ( b )

Penjelasan Syarhus Sunnah lil Muzani Bag ke-4 ( a )

Ditulis Oleh Al Ustadz  Abu Utsman Kharisman   KETENTUAN TAQDIR ALLAH al-Imam al-Muzani rahimahullah menyatakan: فَالْخلْقُ عَامِلُوْنَ بِسَابِقِ عِلْمِهِ وَنَافِذُوْنِ لِمَا خَلَقَهُمْ لَهُ مِنْ خَيْرٍ وَشَرٍّ لاَ يَمْلِكُوْنَ لِأَنْفُسِهِمْ مِنَ الطَّاعَةِ نَفْعًا وَلاَ يَجِدُوْنَ إِلَى صَرْفِ اْلمعْصِيَةِ عَنْهَا دَفْعًا Para makhluk adalah para pelaku perbuatan (yang terjadi) sesuai Ilmu-Nya (yang mendahului terjadinya perbuatan tersebut), dan para makhluk itu melaksanakan apa…

Komentar Dinonaktifkan pada Penjelasan Syarhus Sunnah lil Muzani Bag ke-4 ( a )

Penjelasan Syarhus Sunnah lil Muzani (Bag ke-3.c)

Ditulis Oleh Al Ustadz Abu Utsman Kharisman  ALLAH TINGGI DI ATAS ‘ARSY SEKALIGUS DEKAT DENGAN HAMBA-NYA Kesembilan: Persaksian Nabi bahwa seorang budak wanita yang ditanya di mana Allah, kemudian menjawab Allah di atas langit sebagai wanita beriman. Sesuai dengan hadits Mu’awiyah bin al-Hakam: فَقَالَ لَهَا: «أَيْنَ اللهُ؟»، قَالَتْ: فِي السَّمَاءِ. قَالَ: «مَنْ أَنَا؟»، قَالَتْ: أَنْتَ رَسُولُ اللهِ. قَالَ: «أَعْتِقْهَا فَإِنَّهَا…

Komentar Dinonaktifkan pada Penjelasan Syarhus Sunnah lil Muzani (Bag ke-3.c)