Penjelasan Syarhus Sunnah lil Muzani (Bag ke-3.c)

Ditulis Oleh Al Ustadz Abu Utsman Kharisman  ALLAH TINGGI DI ATAS ‘ARSY SEKALIGUS DEKAT DENGAN HAMBA-NYA Kesembilan: Persaksian Nabi bahwa seorang budak wanita yang ditanya di mana Allah, kemudian menjawab Allah di atas langit sebagai wanita beriman. Sesuai dengan hadits Mu’awiyah bin al-Hakam: فَقَالَ لَهَا: «أَيْنَ اللهُ؟»، قَالَتْ: فِي السَّمَاءِ. قَالَ: «مَنْ أَنَا؟»، قَالَتْ: أَنْتَ رَسُولُ اللهِ. قَالَ: «أَعْتِقْهَا فَإِنَّهَا…

Komentar Dinonaktifkan pada Penjelasan Syarhus Sunnah lil Muzani (Bag ke-3.c)

Rukun Islam (Bag.3)

Rukun Pertama dari Rukun-Rukun Islam Syahadat: persaksian bahwa tiada ilah yang berhak disembah selain Allah dan bahwa Muhammad adalah Rasul utusan Allah. Pembahasan Laa ilaaha illallah: a. Makna Syahadat b. Kedudukan c. Keutamaannya d. Rukun-rukun syahadatain e. Syarat-syarat f. Bekas-bekasnya pembahasan sesungguhnya kalimat tauhid yang agung mengandung makna-makna yang agung dan mulia dan tidak akan ada seorang hamba yang sanggup…

Komentar Dinonaktifkan pada Rukun Islam (Bag.3)

Perang Mu`tah

Peristiwa ini terjadi di daerah Mu`tah dekat Balqa` wilayah Syam (sekarang Yordan). Peristiwa ini terjadi pada tahun ke delapan hijriyah di bulan Jumadil Ula. Di antara sebab terjadinya pertempuran, Rasulullah  shallallahu ‘alaihi wa sallam  pernah mengutus Al-Harits bin 'Umair Al-Azdi membawa sepucuk surat kepada pembesar Romawi atau Bushra. Lalu dia dihadang oleh Syurahbil bin 'Amr Al-Ghassani yang lantas membunuhnya. Padahal…

Komentar Dinonaktifkan pada Perang Mu`tah

Fatwa – Fatwa Yang Berkaitan Dengan Darah Wanita ( bag 5)

Cairan Kuning Setelah Masa Haid Fadhilatusy Syaikh ditanya: Apakah hukum cairan berwarna kuning yang keluar dari wanita sesudah masa sucinya? Beliau menjawab: Kaidah umum dalam permasalahan ini dan permasalahan yang semisalnya bahwa cairan kuning atau keruh sesudah masa haid tidak diperhitungkansebagai haid. Hal ini berdasarkan perkataan Ummu ‘Athiyah: “Kami tidak memperhitungkan warna kuning dan keruh sesudah masa suci (sebagai darah…

Komentar Dinonaktifkan pada Fatwa – Fatwa Yang Berkaitan Dengan Darah Wanita ( bag 5)