Apakah Pemerintah Yang Berkuasa di Mesir sekarang ini pemerintahan yang syar’i?

Nasehat asy-Syaikh Sulaiman ar-Ruhaili hafizahullah Pertanyaan : Kami mengharap kepada antum untuk berkenan menyampaikan nasehat kepada para penuntut ilmu secara khusus, dan kepada kaum muslimin secara umum tentang konflik yang terjadi di negeri Mesir sekarang. Apakah pemerintah baru yang berkuasa sekarang teranggap sebagai pemerintahan yang syar’i? Jawab : Aku memohon kepada Allah dengan nama-nama-Nya yang indah dan sifat-sifat-Nya yang tinggi…

Komentar Dinonaktifkan pada Apakah Pemerintah Yang Berkuasa di Mesir sekarang ini pemerintahan yang syar’i?

Penjelasan Syarhussunnah Lil Muzani BAG KE-4.c

Ditulis Oleh Al Ustadz  Abu Utsman Kharisman Apakah Allah Menghendaki Terjadinya Keburukan? Jika ada pertanyaan: Apakah Allah menghendaki terjadinya keburukan? Apakah Allah menghendaki terjadinya kekufuran, malapetaka, kemaksiatan, kesesatan dan keburukan lainnya? Jawabannya adalah: Ya, Allah kehendaki secara kauniyyah/ qodariyyah, namun tidak dikehendakiNya secara syar’iyyah. Kehendak Allah, yang dalam bahasa Arab disebut iroodah, terbagi menjadi 2 yaitu iroodah kauniyyah dan iroodah…

Komentar Dinonaktifkan pada Penjelasan Syarhussunnah Lil Muzani BAG KE-4.c

Perbedaan Antara Kondisi Dakwah pada Permulaan Islam dan Di Zaman Sekarang

Ada beberapa hal yang perlu diperhatikan dan dipahami oleh seorang da’i. Karena dari pemahaman tersebutlah dakwahnya kepada Allah akan berjalan, di mana sesungguhnya Allah yang menjamin keberhasilannya dan mencapai sasarannya, tanpa sikap ifrath (melampaui batas, ekstrim) dan tafriith (meremehkan). Maka wajib atas setiap da’I memahami akan adanya perbedaan yang tegas antara zaman permulaan islam dan zaman sesudahnya. Terutama pada zaman…

Komentar Dinonaktifkan pada Perbedaan Antara Kondisi Dakwah pada Permulaan Islam dan Di Zaman Sekarang

Bagaimana Kita Mempelajari Al-Qur’anul Karim

Diantara Hal - hal untuk mempelajari Al Qur'an adalah : Seorang pengajar menulis surat atau ayat-ayat yang ingin dihafal di papan tulis atau kertas yang digantungkan di tembok dengan tulisan yang jelas dan berharokat, atau langsung menghafal dengan mushaf Al-Qur’an. Pengajar membaca nash Al-Qur’an dengan suara yang jelas dan tartil serta dengan membaguskan suara, dan memotong bacaan setiap ayat, berdasarkan…

Komentar Dinonaktifkan pada Bagaimana Kita Mempelajari Al-Qur’anul Karim

Pembahasan Seputar masalah Izin

Kapankah Dibolehkan masuk tanpa Izin? 1. apabila ada peristiwa tiba-tiba yang membahayakan pada rumah, seperti menyelamatkan anak – anak dan selainnya atau harta dari kebakaran, maka masuklah tanpa izin. 2. boleh masuk tanpa izin pada tempat – tempat berikut : hotel, tempat – tempat peristirahatan, yang digunakan oleh para musafir untuk singgah, rumah – rumah yang disiapkan untuk para tamu,…

Komentar Dinonaktifkan pada Pembahasan Seputar masalah Izin