Perbedaan Antara Dakwah Terhadap Kaum Muslimin Dengan Ummat Selain Mereka

Sesungguhnya wajib atas setiap da’i muslim untuk memperhatikan perbedaan antara dakwah terhadap kaum muslimin dan dakwah terhadap non muslim yakni bagaimana metode yang di terapkan terhadap mereka masing – masing. Sebagaimana dimaklumi bawah nabi telah mengarahkan dakwah ini secara umum kepada seluruh manusia, baik yang mukmin maupun kafir. Dan terhadap kedua jenis ini tentunya mempunyai metode yang berbeda tatkala menerangkan…

Komentar Dinonaktifkan pada Perbedaan Antara Dakwah Terhadap Kaum Muslimin Dengan Ummat Selain Mereka

Pelajaran Dari Surat Al Ashr (masa)

بسم الله الرحمن الرحيم وَالْعَصْرِ إِنَّ الْإِنسَانَ لَفِي خُسْرٍ إِلَّا الَّذِينَ آمَنُوا وَعَمِلُوا الصَّالِحَاتِ وَتَوَاصَوْا بِالْحَقِّ وَتَوَاصَوْا بِالصَّبْرِ Dengan menyebut nama Allah Yang Maha Pengasih Lagi Maha Penyayang 1. Demi massa 2. Sesungguhnya manusia itu benar – banar berada dalam kerugian 3. Kecuali orang orang yang beriman, beramal shaleh, saling menasehati dengan kesabaran dan saling menasehati dengan kesabaran. Dinamakan surat…

Komentar Dinonaktifkan pada Pelajaran Dari Surat Al Ashr (masa)