Kajian Khusus

Mengenal Masyaikh Yang Akan Hadir dalam Daurah “Miratsul Anbiya” ke-10 1435 H/2014 H

Asy-Syaikh DR. Khalid bin Dhahwi azh-Zhafiri hafizhahullah Nama beliau tidak asing lagi bagi para pemerhati Daurah Nasional Masyikh yang berlangsung di Masjid Manunggal Bantul Yogjakarta setiap tahunnya ini. Terlebih lagi, bagi kalangan Salafiyyin di Nusantara ini, beliau benar-benar akrab bagi mereka. Karena memang beliau senantiasa aktif dan rutin datang ke Indonesia dalam momen Daurah Nasional yang merupakan daurah Ahlus Sunnah…

Komentar Dinonaktifkan pada Mengenal Masyaikh Yang Akan Hadir dalam Daurah “Miratsul Anbiya” ke-10 1435 H/2014 H

Menentukan Awal dan akhir Ramadhan Dengan Ru’yatul Hilal atau Hisab Falaki

Umat sejak beberapa lama justru dibuat bingung dengan perbedaan dimulainya Ramadhan dan Syawwal. Bahkan di satu keluarga tidak jarang terjadi perbedaan pula. Betapa indahnya jika kita mau rukun dan bersama-sama tunduk kepada aturan Allah Subhanahuwata'ala untuk menggunakan hilal sebagai penunjuk waktu dimulainya Ramadhan dan Syawwal. Ingatlah bahwa kita sedang menjalankan syariat-Nya, bukan sebatas memastikan apakah hilal sudah mencapai lebih dari…

Komentar Dinonaktifkan pada Menentukan Awal dan akhir Ramadhan Dengan Ru’yatul Hilal atau Hisab Falaki

FAEDAH DARS TAFSIR (Tafsir surat Al-Qoshosh:57, Ibnu katsir)

   "kapan akhir tenggang waktumu untuk taubat?" Hadits abu hurairah radhiallahu 'anhu: لما حضرت وفاة أبي طالب أتاه رسول الله صلى الله عليه وسلم فقال: ياعماه قل: لا إله إلا الله أشاد للة بها يوم القيامة، فقال: لولا أن تعيرني بها قريش يقولون : ما حمله عليه إلا جزع الموت لأقررت بها عينك لا أقولها إلا لأقربها عينك فأنزل الله…

Komentar Dinonaktifkan pada FAEDAH DARS TAFSIR (Tafsir surat Al-Qoshosh:57, Ibnu katsir)

Kedudukan asy Syaikh al ‘Allamah Rabi’ bin Hadi al Madkhali hafizhahullah di sisi asy Syaikh al ‘Allamah Muqbil bin Hadi al Wadi’i rahimahullah

Faidah dari ustadz Ruwaifi Jember : Dewasa ini banyak pihak yang mengaku berada di atas manhaj salaf berupaya menebar keraguan/ mementahkan/menolak fatwa dan vonis asy Syaikh al Allamah Rabi' hafizhahullah thd pribadi atau kelompok tertentu. Berbagai alasan (syubhat) mereka rajut siang dan malam untuk meloloskan misi gelap tersebut. Maka dari itu simaklah nasehat dan bimbingan mujaddid negeri Yaman asy Syaikh…

Komentar Dinonaktifkan pada Kedudukan asy Syaikh al ‘Allamah Rabi’ bin Hadi al Madkhali hafizhahullah di sisi asy Syaikh al ‘Allamah Muqbil bin Hadi al Wadi’i rahimahullah

NASEHAT BAGI PENGGUNA JEJARING SOSIAL

Asy-Syaikh Muhammad bin Hady Al-Madkahly hafizhahullah Diantara program jejaring sosial tersebut ada yang namanya Whatsapp, Facebook, dan Twitter. Ini jika berkaitan dengan menyia-nyiakan waktu jelas benar. Benar, padanya terdapat dua kerusakan yang perlu diperhatikan. Pertama: menyia-nyiakan waktu dan menghabiskan waktu yang panjang. Seseorang dalam hal ini banyak yang terjerumus pada sisi ini, kecuali yang dirahmati oleh Allah. Waktunya lenyap begitu…

Komentar Dinonaktifkan pada NASEHAT BAGI PENGGUNA JEJARING SOSIAL