Perbedaan Antara Dakwah Terhadap Kaum Muslimin Dengan Ummat Selain Mereka

Sesungguhnya wajib atas setiap da’i muslim untuk memperhatikan perbedaan antara dakwah terhadap kaum muslimin dan dakwah terhadap non muslim yakni bagaimana metode yang di terapkan terhadap mereka masing – masing. Sebagaimana dimaklumi bawah nabi telah mengarahkan dakwah ini secara umum kepada seluruh manusia, baik yang mukmin maupun kafir. Dan terhadap kedua jenis ini tentunya mempunyai metode yang berbeda tatkala menerangkan…

Komentar Dinonaktifkan pada Perbedaan Antara Dakwah Terhadap Kaum Muslimin Dengan Ummat Selain Mereka

Mungkin,ini lebih baik!

oleh Ustadz Abu Nasim Mukhtar “iben” Rifai Pertengahan awal bulan Agustus 2007.             Satu rombongan kecil,hanya satu mobil,bergerak menjauh meninggalkan sebuah hotel di Shan’a,ibukota Yaman. Tujuan mereka adalah bandara internasional Yaman.Sebab,ada empat orang yang akan terbang menuju Indonesia,kampung halaman masing-masing. Setibanya di bandara,setelah urus sana urus sini,ternyata rombongan kecil tersebut tidak memperoleh ijin untuk masuk bandara.Karena,satu dan lain halnya,tentunya.            …

Komentar Dinonaktifkan pada Mungkin,ini lebih baik!