Anjuran Untuk Ikhlas Dan Menjaga Waktu (c)

Al-Imam Al-Bukhari berkata (1/135, dengan Al-Fath): Abdullah bin Maslamah telah menyampaikan hadits kepada kami, dia berkata: Malik telah mengabarkan kepada kami dari Yahya bin Sa’id, dari Muhammad bin Ibrahim, dari ‘Alqamah bin Waqqash, dari ‘Umar, bahwa Rasulullah bersabda: “Amalan-amalan itu sesuai niatnya, dan setiap orang memperoleh apa yang dia niatkan. Barangsiapa yang berhijrah kepada Allah dan Rasul-Nya, maka hijrahnya kepada…

Komentar Dinonaktifkan pada Anjuran Untuk Ikhlas Dan Menjaga Waktu (c)

Perjanjian Hudaibiyah

Al-Ustadz Abu Muhammad Harits Abrar Thalib   Setelah orang-orang Yahudi Quraizhah ditumpas, gangguan ahli kitab yang dirasakan kaum muslimin mulai berkurang. Walaupun dimafhumi, mereka tentu masih menyimpan selaksa makar untuk menumpas Islam dan muslimin, kapan dan di mana pun. Wallahul Musta’an. Islamnya Tsumamah bin Utsal Menjelang bulan Dzul Qa’dah tahun keenam hijriyah, Rasulullah  shallallahu ‘alaihi wa sallam  sempat beberapa kali…

Komentar Dinonaktifkan pada Perjanjian Hudaibiyah

Tanya Jawab Seputar Wudhu (2)

Ditulis Oleh Ustadz Kharisman Apakah perbedaan antara mencuci dan mengusap, dan anggota tubuh apa saja yang dicuci dan diusap dalam wudhu’ ? Jawab : Mencuci adalah mengalirkan/menyiramkan air (meski sedikit) bersamaan dengan itu meratakannya. Sedangkan mengusap adalah meratakan air yang tersisa dan tidak ada air baru yang dialirkan. Pada wudhu: wajah, tangan, dan kaki wajib dicuci, sedangkan kepala dan telinga…

Komentar Dinonaktifkan pada Tanya Jawab Seputar Wudhu (2)

Belajar Ikhlas

Oleh Ustadz Marwan  Mengeja kata ikhlas adalah sesuatu yang bisa dilakukan oleh seorang anak yang masih balita yang baru belajar membaca, bahkan seorang yang mencari asal kata ikhlas secara bahasa adalah sangat mudah bagi mereka yang mempelajari bahasa Arab tingkat pemula. Lain halnya dengan penjagaan dan usaha untuk mengamalkan dari sebesar-besar perintah Allah tersebut, sebagaimana termaktub dalam firman Allah Ta’aala…

Komentar Dinonaktifkan pada Belajar Ikhlas