Islamnya Beberapa Tokoh Quraisy (Fat-hu Makkah 4)

 Oleh  Al-Ustadz Abu Muhammad Harits Makkah sudah takluk. Penduduknya sedang menanti keputusan Rasulullah Shallallahu ‘alaihi wasallam. Maka mulailah hati para pemimpin Quraisy berpikir tentang Islam. Perlahan-lahan, Islam mulai menembus jantung hati mereka. Islamnya Abu Sufyan bin Al-Harits Di Abwa’ sebelum memasuki Makkah, Rasulullah Shallallahu ‘alaihi wasallam bertemu dengan ‘Abdullah bin Abi Umayyah dan Abu Sufyan bin Al-Harits. Tapi beliau berpaling dari…

Komentar Dinonaktifkan pada Islamnya Beberapa Tokoh Quraisy (Fat-hu Makkah 4)

Nasihat Umum

1. kepada kaum muslimin seluruhnya, para pengajar, da’i dan jama’ah-jama’ah Islam wajib untuk mencontoh Rasulullah, sehingga mereka harus memulai dakwah kepada tauhid untuk memperbanyak jama’ah umat Islam, agar didapat lingkungan yang sholih sampai masyarakat muslim yang sholih menjadi kuat. Maka apabila telah terpenuhi syarat-syarat pasti akan keluar seorang pemimpin muslim yang adil yang berhukum dengan Kitabullah dan Sunnah Rasulullah sehingga…

Komentar Dinonaktifkan pada Nasihat Umum

Metode Dakwah Yang Selamat

1. Di sana banyak jama’ah-jama’ah Islam yang berdakwah kepada Islam dan berhukum dengan syari’at Allah serta berusaha untuk menegakkan pemerintahan Islamiyah seperti pada zaman khulafaur rasyidin dan yang setelah mereka untuk mengembalikan kemuliaan, keutamaan dan kekuatan kaum muslimin. Inilah Rasulullah, beliau mengajak kaum muslimin dan memerintahkan mereka untuk berpegang teguh dengan Kitab Rabb mereka, dan Sunnah Nabi mereka. Demikian pula…

Komentar Dinonaktifkan pada Metode Dakwah Yang Selamat