Arti Pertemanan Bagi Anak (3)

Di Tulis Oleh Al Ustadz Abulfaruq Ayip Syafruddin Saat mulai tumbuh, seorang anak memerlukan interaksi dengan sesamanya. Proses interaksi ini pun berkembang seiring bertambah usia. Berawal sebatas anggota keluarga; ibu, ayah dan saudara-saudaranya. Maka, dengan usia yang bertambah, area interaksi pun melebar. Sekira usia lima tahun, anak mulai tumbuh keinginan berteman. Anak mulai bercerita tentang apa yang terjadi bersama temannya.…

Komentar Dinonaktifkan pada Arti Pertemanan Bagi Anak (3)

Arti Pertemanan Bagi Anak

Di Tulis Oleh Al Ustadz Abulfaruq Ayip Syafruddin Saat kematian hendak menjemput Abu Thalib, Rasulullah shallallahu ‘alaihi wa sallam datang menghampiri paman beliau tersebut. Saat itu, telah hadir disisi Abu Thalib dua orang temannya, yaitu Abdullah bin Abi Umayyah dan Abu Jahal. Lalu Rasulullah shallallahu ‘alaihi wa sallam pun meminta kepada pamannya untuk mengucapkan kalimat tauhid Laa ilaah illallah. “Wahai…

Komentar Dinonaktifkan pada Arti Pertemanan Bagi Anak

Hindari Kekerasan

Ditulis Oleh Al Ustadz Abulfaruq Ayip Syafruddin Allah Ta'ala adalah Zat Yng Maha Lemah Lembut. Allah Ta'ala menyukai kelemahlembutan dalam segala urusan. Karenanya, telah menjadi kemestian bagi seorang muslim untuk senantiasa mengedepankan sikap lemah lembut ini. Dalam mendidik anak, hendaknya menghindari cara-cara kekerasan. Baik kekersan bersifat fisik, juga kekerasan dengan menggunakan lisan (verbal). Demikian pula dalam urusan lainnya, hendaknya redam…

Komentar Dinonaktifkan pada Hindari Kekerasan