Adzab yang disegerakan bagi pengejek Sunnah Nabi

Sesungguhnya keyakinan yang menyatakan bahwa Sunnah Rasulullah Shallallahu 'alaihi wasallam adalah Islam dan bahwasanya Islam yang murni adalah Sunnahnya, merupakan keyakinan yang shahih, yang selamat dan lurus. Sebagaimana perkataannya Al-Imam Al-Barbahariy dan disepakati oleh 'ulama Ahlus Sunnah: "Ketahuilah, bahwasanya Islam adalah Sunnah dan Sunnah adalah Islam, dan tidak akan berdiri salah satu dari keduanya kecuali dengan yang lainnya." (Syarhus Sunnah…

Komentar Dinonaktifkan pada Adzab yang disegerakan bagi pengejek Sunnah Nabi

Evolusi bid’ah dari masa ke masa

Para pembawa bendera bid'ah dan kesesatan seakan tak pernah sirna mewarnai kehidupan ini, mereka tak henti-hentinya berganti cerita di hadapan ummat yang minim akan pengetahuan agamanya, kaum awam inilah yang kemudian menjadi sasaran empuk gerombolan para penjahat agama itu bak ladang subur yang siap untuk dibombardir pemikiran-pemikiran dan faham yang bukan berasal dari Islam alias tidak jelas asal-usulnya. Ancaman regenerasi…

Komentar Dinonaktifkan pada Evolusi bid’ah dari masa ke masa

Dakwah Tauhid. Dakwah Para Nabi dan Rasul

Telah kita ketahui pada edisi yang lalu bahwa tauhid merupakan sebuah pohon di dalam hati yang cabangnya adalah amalan yang shalih dan buahnya adalah kebahagiaan hidup di dunia dan akhirat. Ãóáóãú ÊóÑó ßóíúÝó ÖóÑóÈó Çááøóåõ ãóËóáðÇ ßóáöãóÉð ØóíøöÈóÉð ßóÔóÌóÑóÉò ØóíøöÈóÉò ÃóÕúáõåóÇ ËóÇÈöÊñ æóÝóÑúÚõåóÇ Ýöí ÇáÓøóãóÇÁö]24[ÊõÄúÊöí ÃõßõáóåóÇ ßõáøó Íöíäò ÈöÅöÐúäö ÑóÈøöåóÇ æóíóÖúÑöÈõ Çááøóåõ ÇáúÃóãúËóÇáó áöáäøóÇÓö áóÚóáøóåõãú íóÊóÐóßøóÑõæä ó]ÇÈÑÇåíã: 24-25[ Tidakkah kamu…

Komentar Dinonaktifkan pada Dakwah Tauhid. Dakwah Para Nabi dan Rasul

Dakwah Salaf adalah Dakwah Tauhid

Sesungguhnya istilah salaf atau dakwah salaf bukanlah istilah baru. Istilah ini sudah dikenal sejak masa Rasulullah Shalallahu ‘alaihi wassalam sebagaimana yang telah disinggung pada edisi perdana Risalah Dakwah ini. Yaitu ucapan Rasulullah Shalallahu ‘alaihi wassalam kepada Fathimah: ÝóÇÊøóÞöì Çááåó æóÇÕúÈöÑöíú ÝóÅöäøóåõ äöÚúãó ÇáÓøóáóÝõ ÃóäóÇ áóßö. (ÑæÇå ãÓáã¡ ÝÖÇÆá ÝÇØãÉ 2/245ÍÏíË 98) Aku adalah sebaik-baik salaf (pendahulu) bagimu. (HR. Muslim) Para…

Komentar Dinonaktifkan pada Dakwah Salaf adalah Dakwah Tauhid

bertanya

pertama: ana mau bertanya tentang dakwahnya WAHDAH ISLAMIYAH - MAKASSAR karena di ambon beberapa saudara ana sudah ikut di dalamnya dan ana belum jelas tentang manhaj mereka, jadi ana mohon informasi tentang hal tersebut kedua : bagaimana hukumnya dengan PERGURUAN-PERGURUAN TENAGA DALAM yang berdalil dengan menggunakan bacaan-bacaan AL QURAN yang mulia, mohon penjelasan tentangnya sebelumnya ana sampaikan jazaakumullah khairan, semoga…

0 Komentar