SUJUD SAHWI

Di Tulis Oleh Al ustadz Abu Utsman Kharisman Apakah yang Dimaksud dengan Sujud Sahwi? Jawab:  Sujud sahwi adalah dua kali sujud (baik sebelum atau setelah salam) yang dilakukan karena lupa melakukan sesuatu bacaan atau gerakan dalam sholat yang disyariatkan atau ragu dalam sholat (seperti ragu tentang jumlah rokaat). Apakah hukum sujud sahwi? Jawab: Para Ulama’ sepakat bahwa sujud sahwi adalah…

Komentar Dinonaktifkan pada SUJUD SAHWI

MANDI DAN HUKUM JUNUB (BAG KE-2)

Ditulis Oleh Al Ustadz Abu Utsman Kharisman Apakah Hadits yang Menjadi Patokan Tata Cara Mandi Nabi?  Jawab:  Ada 2 hadits utama yang menjadi patokan tata cara mandi Rasulullah shollallahu alaihi wasallam. Hadits itu adalah hadits Aisyah dan hadits Maimunah (dua orang ibunda orang beriman, istri Nabi shollallahu alaihi wasallam)  Hadits Aisyah: عَنْ عَائِشَةَ قَالَتْ كَانَ رَسُولُ اللَّهِ صَلَّى اللَّهُ عَلَيْهِ…

Komentar Dinonaktifkan pada MANDI DAN HUKUM JUNUB (BAG KE-2)

HUKUM-HUKUM TERKAIT MASJID (bag.2)

Ditulis Oleh Al Ustadz Abu Utsman Kharisman Disunnahkan Doa Perjalanan Menuju Masjid, Masuk dan Keluar Masjid   Saat keluar rumah dalam perjalanan menuju masjid, disunnahkan membaca doa: اللَّهُمَّ اجْعَلْ فِي قَلْبِي نُورًا وَفِي بَصَرِي نُورًا وَفِي سَمْعِي نُورًا وَعَنْ يَمِينِي نُورًا وَعَنْ يَسَارِي نُورًا وَفَوْقِي نُورًا وَتَحْتِي نُورًا وَأَمَامِي نُورًا وَخَلْفِي نُورًا وَاجْعَلْ لِي نُورًا Ya Allah jadikanlah di hatiku…

Komentar Dinonaktifkan pada HUKUM-HUKUM TERKAIT MASJID (bag.2)

BACAAN KETIKA MENYEMBELIH HEWAN AQIQAH

Ditulis Oleh Al Ustadz Abu Utsman Kharisman Pertanyaan: Afwan ustadz, apa doa ketika kita menyembelih hewan aqiqah ?  Jawab: Disunnahkan saat menyembelih binatang untuk ‘aqiqoh dengan membaca: بِسْمِ اللهِ ، اللَّهُ أَكْبَرُ ، اللَّهُمَّ مِنْكَ وَلَكَ ، هَذِهِ عَقِيقَةُ فُلاَن Bismillah Allahu Akbar Allaahumma minka wa laka, haadzihi ‘aqiiqotu fulaan (Dengan Nama Allah, Allah adalah Yang Terbesar, Ya Allah ini…

Komentar Dinonaktifkan pada BACAAN KETIKA MENYEMBELIH HEWAN AQIQAH

MANDI DAN HUKUM JUNUB (BAG KE-1)

Apa Saja yang Menyebabkan Seseorang Wajib Mandi? Jawab : 1.Mengeluarkan mani dalam keadaan tidur atau terjaga. إِنَّمَا الْمَاءُ مِنَ الْمَاءِ Hanyalah air (mandi) itu karena air (mani)(H.R Muslim dari Abu Said al-Khudry) عَنْ أُمِّ سَلَمَةَ أُمِّ الْمُؤْمِنِينَ أَنَّهَا قَالَتْ جَاءَتْ أُمُّ سُلَيْمٍ امْرَأَةُ أَبِي طَلْحَةَ إِلَى رَسُولِ اللَّهِ صَلَّى اللَّهُ عَلَيْهِ وَسَلَّمَ فَقَالَتْ يَا رَسُولَ اللَّهِ إِنَّ اللَّهَ لَا يَسْتَحْيِي…

Komentar Dinonaktifkan pada MANDI DAN HUKUM JUNUB (BAG KE-1)