Hukum Mengganti Nama Sepulang dari Haji

Di antara kebiasaan jama’ah haji Indonesia sepulang dari haji adalah mengganti nama yang menurut mereka lebih Islami. Bagaimana sebenarnya hukum permasalahan ini? Simak fatwa dari Al-Lajnah Ad-Da’imah Lil Buhuts Al-Ilmiyyah Wal Ifta’ ketika ada sebuah pertanyaan yang diajukan kepadanya: Apa hukum mengganti nama sepulang dari haji sebagaimana yang dilakukan oleh kebanyakan jama’ah haji Indonesia? Mereka mengganti nama-nama mereka ketika di…

Komentar Dinonaktifkan pada Hukum Mengganti Nama Sepulang dari Haji

Fatwa-Fatwa Seputar Idul Kurban

Fatwa-fatwa Seputar Idul Kurban (1) Para pembaca yang budiman, berikut ini fatwa-fatwa seputar Idul Kurban yang penting diketahui oleh kaum muslimin, terkhusus bagi saudara-saudara yang hendak berkurban. Fatwa-fatwa tersebut kami sajikan dalam bentuk soal-jawab agar lebih menyentuh masing-masing permasalahan. Wallahul muwaffiq. Soal: Apa saja yang dilarang bagi orang yang hendak berkurban? Jawab: Disyari’atkan bagi orang yang hendak berkurban ketika telah…

Komentar Dinonaktifkan pada Fatwa-Fatwa Seputar Idul Kurban

Manfaat dan Keutamaan Ibadah Haji

Manfaat dan Keutamaan Ibadah Haji (1) Oleh: Asy-Syaikh ‘Abdul Muhsin bin Hamd Al-‘Abbad Al-Badr hafizhahullah (Mantan rektor Universitas Islam Madinah, dan pengajar di Masjid Nabawi) Segala puji hanya bagi Allah, shalawat serta salam kita sampaikan kepada Rasulullah, keluarganya dan para sahabatnya. Berikut ini adalah uraian yang terkandung padanya beberapa keutamaan dan manfaat ibadah haji. Aku katakan: Ibadah haji merupakan sebuah…

Komentar Dinonaktifkan pada Manfaat dan Keutamaan Ibadah Haji

Bekal untuk Jama’ah Haji Meraih Predikat Haji Mabrur

Berikut nasehat Asy-Syaikh Muhammad bin Shalih Al-‘Utsaimin rahimahullah ketika beliau ditanya: ‘Ada seorang muslim yang hendak menunaikan ibadah haji, apa saja hal-hal yang semestinya dia lakukan agar ibadah hajinya diterima insya Allah?’[1] Beliau mengatakan: Beberapa hal yang semestinya dia lakukan agar hajinya diterima adalah: 1.Berniat bahwa ibadah hajinya tersebut ditunaikan dalam rangka mengharapkan wajah Allah ‘azza wajalla, inilah yang dimaksud…

Komentar Dinonaktifkan pada Bekal untuk Jama’ah Haji Meraih Predikat Haji Mabrur

Kajian Perdana di Garut(21/11/2010)

Bismillah Hadirilah Kajian Perdana di Kota Garut, insya Allah akan dilaksanakan pada Hari: Ahad Tanggal : 21 November 2010 / 14 Dzulhijjah 1431 H Waktu: Pukul 09.00-15.00 WIB Tempat: Masjid Agung Garut Pemateri: Al-Ustadz Abu Hamzah Yusuf Al Atsari Topik: “Menjadi Muslim Yang Baik” Selengkapnya klik pamflet ini : http://www.salafy.or.id/upload/garut2010.jpg Demikian informasi ini semoga bermanfaat. Redaksi Salafy.or.id

0 Komentar