Meriahnya Peringatan Malam 1 Suro

Besok, Sabtu 20 Januari 2007 adalah tahun baru Islam. Hari yang dikenal dalam kalender jawa dengan sebutan 1 Suro ini bagi banyak kalangan memiliki keistimewaan tersendiri. Umumnya masyarakat Jawa menjadikannya sebagai hari besar yang mereka rayakan dengan semarak. Pada hari ini di banyak tempat akan dilangsungkan berbagai macam acara “kebudayaan”, seperti yang terdapat di kota Solo, Cirebon, Jogja, Malang dan…

Komentar Dinonaktifkan pada Meriahnya Peringatan Malam 1 Suro

Bulan Muharam, Bulan Sial ?

“Bulan Muharram telah tiba, jangan mengadakan hajatan pada bulan ini, nanti bisa sial.” Begitulah kata sebagian sebagian orang di negeri ini. Ketika hendak mengadakan hajatan, mereka memilih hari/bulan yang dianggap sebagai hari/bulan baik yang bisa mendatangkan keselamatan atau barakah. Dan sebaliknya, mereka menghindari hari/bulan yang dianggap sebagai hari-hari buruk yang bisa mendatangkan kesialan atau bencana. Seperti bulan Muharram (Suro) yang…

Komentar Dinonaktifkan pada Bulan Muharam, Bulan Sial ?

Daurah bersama asatidzah di Bantul (25-26/01/2007)

ÈÓã Çááå ÇáÑÍãä ÇáÑÍíã ÇáÓáÇã Úáíßã æÑÍãÉ Çááå æÈÑßÇÊå ÇáÍãÏ ááå¡ æÇáÕáÇÉ æÇáÓáÇã Úáì ÑÓæá Çááå æÈÚÏ [size=medium] Kabar gembira, bagi ummat muslimin di Jogjakarta dan sekitarnya. Insya Allah, Panitia Kajian Islam Salafy (Pakis) mengadakan Daurah Ilmiyyah bersama asatidzah diantaranya al Ustadz Luqman Ba'abduh (Jember) *), Al Ustadz Qomar Zainuddin, Lc (Temanggung) *), Al Ustadz Fauzan (Solo), Al Ustadz Abdurrahman…

0 Komentar

Pendaftaran Santri Mahad As Salafy Jember

Assalamu 'alaikum warahmatullah Mahad As Salafy Jember kembali membuka pendaftaran santri baru program Takhoshshush... Masa Pendidikan : 5 (lima) tahun Jenjang Pendidikan : a. Program I'dady (1 tahun pertama) merupakan jenjang untuk persiapan masuk ke jenjang takhoshshush. b. Program Takhoshshush (4 tahun berikutnya) Persyaratan : - Muslim Laki-laki (minimal 17 tahun) - Dapat membaca Al Qur'an - Sanggup memenuhi ketentuan…

0 Komentar

Kajian rutin Salafy di Sukabumi dan sekitarnya (04/06/2010)

Assalamu 'alaikum warahmatullah.. Berikut jadual kajian terakhir yang diadakan oleh Majelis Ta'lim Ahlusunnah di kota Sukabumi dan sekitarnya sebagai berikut : 1. Aqidah Waktu : Setiap hari Ahad ke-1, Jam 10 - Dzuhur Materi : Kitab Ushul Tsalatsah & Hadits Arba'in An - Nawawi ( Karya Syaikh Muhammad bin Abdul Wahhab & An - Nawawi ) Lokasi : Masjid Tijanul…

0 Komentar