Beberapa Faidah Terkait Amalan Di Bulan Dzhulhijjah ( bag.1)

Di tulis Oleh Ustadz Kharisman                 Berikut ini adalah panduan ringkas dan sebagian dalam bentuk tanya jawab tentang amalan di bulan Dzulhijjah untuk kaum muslimin yang tidak berhaji. Penjelasan adalah seputar amalan di 10 hari awal bulan Dzulhijjah secara umum, shaum (puasa) Arafah, ibadah qurban, dan sholat Iedul Adha. Keutamaan Amalan di 10 Hari Pertama Bulan Dzulhijjah           Sepuluh hari…

Komentar Dinonaktifkan pada Beberapa Faidah Terkait Amalan Di Bulan Dzhulhijjah ( bag.1)

Pelajaran Dari Surat Al Ashr (masa)

بسم الله الرحمن الرحيم وَالْعَصْرِ إِنَّ الْإِنسَانَ لَفِي خُسْرٍ إِلَّا الَّذِينَ آمَنُوا وَعَمِلُوا الصَّالِحَاتِ وَتَوَاصَوْا بِالْحَقِّ وَتَوَاصَوْا بِالصَّبْرِ Dengan menyebut nama Allah Yang Maha Pengasih Lagi Maha Penyayang 1. Demi massa 2. Sesungguhnya manusia itu benar – banar berada dalam kerugian 3. Kecuali orang orang yang beriman, beramal shaleh, saling menasehati dengan kesabaran dan saling menasehati dengan kesabaran. Dinamakan surat…

Komentar Dinonaktifkan pada Pelajaran Dari Surat Al Ashr (masa)

Perang Badr Kubra 3 Kekalahan Pasukan Musyrikin

Al-Ustadz Abu Muhammad Harits Abrar Sebelumnya dikisahkan, di awal pertempuran, kaum muslimin sempat terdesak oleh pasukan musyrikin. Rasulullah kemudian berdoa kepada Allah untuk meminta pertolongan-Nya. Turunlah pasukan dari langit, yang dengan itu pasukan musyrikin porak-poranda. Termasuk iblis yang bergabung dengan pasukan musyrikin memilih kabur dari medan pertempuran karena takut binasa. Berikut kisah lengkapnya. Jumlah yang tidak seimbang itu ternyata tidak…

Komentar Dinonaktifkan pada Perang Badr Kubra 3 Kekalahan Pasukan Musyrikin