IBADAH YANG PALING UTAMA (1)

Al-Ustadz Abu Muhammad Abdul Jabbar Dalam hal memandang amalan ibadah yang paling afdal, paling bermanfaat, dan paling tepat untuk diprioritaskan oleh seorang hamba, manusia terbagi menjadi beberapa kelompok. Al-Imam Ibnu Qayyim al-Jauziyah rahimahullah menyebutkan pandangan tersebut dalam kitab Madarij as-Salikin dan menguatkan salah satunya. Pendapat yang dipilih oleh al-Imam Ibnul Qayyim rahimahullah ini juga disebutkan oleh al- Imam al-Miqrizi dalam…

Komentar Dinonaktifkan pada IBADAH YANG PALING UTAMA (1)

SEDIKIT BINGKISAN ILMU MENYAMBUT HARI ARAFAH

Di tulis oleh al ustadz Abu Utsman Kharisman ✅Mulai Takbir Muqoyyad Selepas Sholat 5 Waktu Sejak Ba'da Subuh Hari Arafah Mengucapkan Takbir: << Allaahu Akbar Allaahu Akbar Laa Ilaaha Illallah, Wallaahu akbar allaahu akbar wa lillaahil hamd >> selepas sholat 5 waktu dari sejak bada Subuh Hari Arafah (9 Dzulhijjah) hingga selesai Ashar akhir hari tasyriq (13 Dzulhijjah) عَنْ عَلِيٍّ…

Komentar Dinonaktifkan pada SEDIKIT BINGKISAN ILMU MENYAMBUT HARI ARAFAH

KAJIAN ISLAM ILMIAH BANYUMAS ” *TEGAR DALAM KETERASINGAN ” 03/09/2016

  *DENGAN MENGHARAP RIDHA ALLAH TA'ALA SEMATA* HADIR & IKUTI *KAJIAN ISLAM ILMIAH BANYUMAS* _*AHAD*_ *02 Dzulhijjah 1437 H* *04 September 2016 M* ✔Pemateri ?» *Al Ustadz Abu 'Abdillah Muhammad Afifuddin As-Sidawi حفظه الله* ?Tema: *TEGAR DALAM KETERASINGAN* Tempat : ? *Masjid Agung Nur Sulaiman* _[Barat Alun-Alun Kecamatan Banyumas]_ Waktu : ⏱?Pukul 09.30 - Selesai WIB *Untuk UMUM (MUSLIM DAN…

Komentar Dinonaktifkan pada KAJIAN ISLAM ILMIAH BANYUMAS ” *TEGAR DALAM KETERASINGAN ” 03/09/2016

Amal Shalih Adalah Suatu Kelaziman

                              Di Tulis Oleh Al Ustadz Marwan Para pembaca rahimakumullah. Kehidupan di dunia ini adalah bukan untuk kehidupan dunia semata, kalau demikian halnya yaitu  kehidupan di dunia ini semata untuk dunia maka  kehidupan seseorang tersebut adalah tercela dan bukan merupakan kebahagiaan kehidupan.  Karena kehidupan dunia semata tanpa adanya amalan shalih sungguh akan cepat berlalu dan diakhiri dengan kerugian di…

Komentar Dinonaktifkan pada Amal Shalih Adalah Suatu Kelaziman

Persiapan Jaisyul ‘Usrah (Perang Tabuk bagian 2)

 Kekuatan 'super power' Romawi yang dahsyat (kala itu), bukannya membuat semangat jihad para sahabat berkurang. Mereka justru berlomba-lomba datang menghadap Nabi Shallallahu ‘alaihi wasallam meminta agar dibawa serta dalam jihad tersebut. Namun, sebagiannya terpaksa harus kembali sambil bercucuran air mata, karena mereka tidak memiliki sesuatu yang dapat mereka berikan untuk berjihad di jalan Allah Subhanahuwata'ala ini. Allah Subhanahuwata'ala berfirman menceritakan kesedihan…

Komentar Dinonaktifkan pada Persiapan Jaisyul ‘Usrah (Perang Tabuk bagian 2)