Fiqh Sholat: Sujud Sahwi (Bag ke-2)
Di Tulis Oleh Al Ustadz Abu Utsman Kharisman ✅Apakah sujud sahwi dilakukan sebelum atau setelah salam? Jawab: Sujud sahwi ada yang dilakukan sebelum salam dan ada yang dilakukan setelah salam. Namun, para Ulama’ sepakat bahwa seandainya seseorang melakukan sujud sahwi sebelum salam padahal seharusnya setelah salam, atau sebaliknya, maka sholatnya sah, hanya saja ia meninggalkan keutamaan (Taudhiihul Ahkaam syarh Buluughil Maroomkarya…