Lagi, wajibnya sholat berjamaah (2)

6. Tidak ada shalat bagi yang tidak berjama'ah secara sengaja Yang lebih menegaskan wajibnya shalat berjama'ah adalah hadits dari Rasulullah yang mengancam orang yang mendengarkan adzan tapi tidak mendatanginya dengan sengaja tanpa udzur. Beliau menyatakan bahwa tidak ada shalat baginya. Diriwayatkan oleh Ibnu Abbas , bahwasanya Rasulullah bersabda: Barangsiapa yang mendengar panggilan adzan, tetapi tidak mendatanginya, maka tidak ada shalat…

Komentar Dinonaktifkan pada Lagi, wajibnya sholat berjamaah (2)

Lagi, wajibnya sholat berjamaah (1)

Shalat lima waktu bersama jama'ah di masjid-masjid adalah sebesar-besar ibadah yang mulia. Telah disebutkan dalil-dalil dari al-Qur'an dan as-Sunnah tentang wajibnya shalat jama'ah tersebut. Diantaranya: 1. Perintah Allah ÓÈÍÇäå æÊÚÇáì untuk ruku' bersama orang-orang yang ruku': Dan dirikanlah shalat, tunaikanlah zakat dan ruku'lah beserta orang-orang yang ruku'. (al-Baqarah: 43) Berkata Hafidz Ibnul Jauzi ÑÍãå Çááå ketika menafsirkan ayat tersebut: "Yakni…

Komentar Dinonaktifkan pada Lagi, wajibnya sholat berjamaah (1)