Etika Muslim Sehari-hari – Berpakaian & Berhias

Etika dalam Berpakaian & Berhias 1. Disunnatkan memakai pakaian baru, bagus dan bersih. 2. Rasulullah Shallallaahu 'alaihi wa sallam telah bersabda kepada salah seorang shahabatnya di saat beliau melihatnya mengenakan pakaian jelek :”Apabila Allah mengaruniakan kepadamu harta, maka tampakkanlah bekas nikmat dan kemurahan-Nya itu pada dirimu. (HR. Abu Daud dan dishahihkan oleh Al-Albani). 3. Pakaian harus menutup aurat, yaitu longgar…

0 Komentar

Etika Muslim Sehari-hari – Buang Hajat

Etika Buang Hajat 1. Segera membuang hajat. Apabila seseorang merasa akan buang air maka hendaknya bersegera melakukannya, karena hal tersebut berguna bagi agamanya dan bagi kesehatan jasmani. 2. Menjauh dari pandangan manusia di saat buang air (hajat). berdasarkan hadits yang bersumber dari al-Mughirah bin Syu`bah Radiyallaahu 'anhu disebutkan “Bahwasanya Nabi Shallallaahu 'alaihi wa sallam apabila pergi untuk buang air (hajat)…

0 Komentar

Etika Muslim Sehari-hari – Tidur & Bangun Tidur

Etika Saat Tidur dan Bangun Tidur 1. Berintrospeksi diri / muhasabah sesaat sebelum tidur. Sangat dianjurkan sekali bagi setiap muslim bermuhasabah (berintrospeksi diri) sesaat sebelum tidur, mengevaluasi segala perbuatan yang telah ia lakukan di siang hari. Lalu jika ia dapatkan perbuatannya baik maka hendaknya memuji kepada Allah Subhannahu wa Ta'ala dan jika sebaliknya maka hendaknya segera memohon ampunan-Nya, kembali dan…

0 Komentar

Berjabat Tangan Yang Dianjurkan Islam

Bab ini memuat tiga hadits, yaitu: Pertama, dari Ibnu Umar radhiyallahu anhu, yang mempunyai beberapa sanad, di antaranya: Dari Quza'ah, ia berkata: "Ibnu Umar Radhiyallahu anhu mengutusku untuk suatu keperluan. Lalu ia berkata: 'Kemarilah, aku akan mengucapkan selamat jalan kepadamu, sebagaimana ucapan selamat tinggal Nabi Shallallahu Alaihi wa Salam kepadaku ketika beliau mengutusku untuk suatu keperluan. Kemudian ia mengucapkan: "Aku…

0 Komentar

Lagi : Tauhid Mulkiyah/Hakimiyyah bukan dari Islam

Penggunaan kata Hakimiyyah termasuk pembangun dakwah politik (Fatwa Syaikh Muhammad Nashiruddin Al-Albani) ------------------------------------------------------ Syaikh Muhammad Nashiruddin Al-Albani ditanya : "Wahai Syaikh kami -semoga Allah memberkahimu- para ulama salaf -semoga rahmat Allah atas mereka- menyebutkan bahwa tauhid ada tiga macam yaitu ; Uluhiyah, Rububiyah dan Asma wa Sifat. Maka, apakah dibenarkan jika kita mengucapkan bahwa di sana terdapat tauhid yang keempat…

Komentar Dinonaktifkan pada Lagi : Tauhid Mulkiyah/Hakimiyyah bukan dari Islam