Bolehkah Puasa ‘Asyura Padahal Jatuh Pada Hari Sabtu?
Ditulis Oleh Ustadz Alfian Sebagaimana diketahui, bahwa tanggal 10 Muharram tahun 1434 ini jatuh pada hari Sabtu. Bolehkah berpuasa ‘Asyura, sementara harinya bertepatan dengan hari Sabtu? Berikut jawaban dari Al-‘Allamah Ibn Baz dan Al-‘Allamah bin ‘Utsaimin : Pertanyaan : Assalamu ‘alaikum warahmatullah wabarakatuh Sebagaimana anda ketahui bahwa hari ke-9 muharram 1415 H bertepatan dengan hari Sabtu, sehingga hari ke-10 jatuh…