Nyanyian Dan Musik Dalam Islam (I)

Hati bagaikan seorang raja atau panglima perang yang mengawasi prajurit dan tentaranya. Dari hatilah bersumber segala perintah terhadap anggota badan. Rasulullah Shallallahu 'Alaihi Wa Sallam bersabda : “Ketahuilah bahwa dalam tubuh ini terdapat segumpal daging. Jika ia baik maka baik pula seluruh tubuh ini. Dan sebaliknya apabila ia rusak maka rusak pula seluruh tubuh ini.” (HR. Bukhari 1/126 dan 4/290-Al…

Komentar Dinonaktifkan pada Nyanyian Dan Musik Dalam Islam (I)

Penamaan Salafiyyah/Salafy bukan bid’ah (Inovasi baru dlm Dien)

Telah banyak dan sering kali tersebar penyebutan nama Salafiyyah dan kata-kata "Salafy", yang datang dari orang-orang yang jujur, dan memahami berdasarkan pengetahuan/pengalaman mereka. Tapi di waktu lain muncul informasi dari syaithan yang ada dari kebanyakan manusia, yang ingin menyingkirkan dakwah yang benar (Islamiyyah), mengaburkannya, dan menggantinya dengan seruan bid'ah/inovasi baru dan halusinasi dari pikirannya. Sehingga (hal diatas) menimbulkan prasangka :…

Komentar Dinonaktifkan pada Penamaan Salafiyyah/Salafy bukan bid’ah (Inovasi baru dlm Dien)

Lagi : Tentang Khawarij

Nama Grup/Aliran - Khawaarij Pengikutnya disebut - Khariji, jamaknya - Kharijiyyun Khawarij adalah sekte/aliran yang muncul diketahui saat terbunuhnya 'Ali ibn Abi Thalib (Radhiyallaahu 'anhu) yang berkenaan dengan masalah kepemimpinan/kekuasaan. Mereka membikin metode sendiri yang menyelisihi (menurut mereka sendiri) Ustman bin Affan dan Ali bin Abi Thalib (radiyallahu anhumaa) dan tidak mempedulikan kepemimpinan Imam (Khulafaur Rasyidin) bahkan berupaya menggulingkan mereka,…

Komentar Dinonaktifkan pada Lagi : Tentang Khawarij

Sikap Tengah Ahlus Sunnah

Ahlus Sunnah adalah umat Islam yang beriman kepada Allah dan Rasul-Nya serta mengikuti Al Kitab dan As Sunnah dengan pemahaman generasi pertama mereka. Mereka berjalan di atas Ash Shirath Al Mustaqim (jalan yang lurus) yang digariskan oleh Rasulullah shallallahu 'alaihi wa sallam dan telah dijalani oleh para shahabat dan para pengikut mereka (tabi'in). Mereka adalah satu jamaah, tidak berbilang dan…

Komentar Dinonaktifkan pada Sikap Tengah Ahlus Sunnah

Mutiara Berharga Bagi Seorang Muslim

Ketahuilah, Sesungguhnya Allah Subhanahu wa Ta`ala mengutus kita ke muka bumi adalah dalam rangka menjalankan tugas yang mulia. Yaitu mempersembahkan ibadah hanya kepada Allah Subhanahu wa Ta`ala, menegakkan syariat-Nya, serta memberantas berbagai kemungkaran yang bisa mengundang murka Allah Subhanahu wa Ta`ala. Sebagaimana Allah Subhanahu wa Ta`ala berfirman : “Dan Aku tidak menciptakan jin dan manusia melainkan supaya mereka menyembah-Ku, Aku…

Komentar Dinonaktifkan pada Mutiara Berharga Bagi Seorang Muslim