BATASAN AURAT WANITA DI HADAPAN MAHRAM
Penerjemah: Al Ustadz Abu Utsman Kharisman Pertanyaan: Apakah batasan aurat seorang wanita di hadapan para mahramnya? Apakah itu aurat seluruhnya atau dari pusar hingga lutut (saja). Apakah boleh seorang wanita (memakai) pakaian lengan pendek di hadapan mahramnya? Apa hukum memakai pakaian yang transparan? Saya berharap faidah dari anda dalam hal itu... ????Jawaban Syaikh Abdul Aziz bin Abdillah bin Baz rahimahullah:…