Mempersaksikan Seorang Kafir sebagai Penghuni Neraka, Boleh Ataukah Tidak?
Pertanyaan: Fadhilatusy Syaikh, Anda pernah menyebutkan bahwa orang yang meninggal di atas kekafiran dan tidak pernah sama sekali mengucapkan Laa Ilaaha Illallah Muhammad Rasulullah, bahwa ia kafir. Akan tetapi kita tidak mempersaksikan bahwasanya dia kekal di Neraka. Ini menimbulkan musykilah (kerancuan memahami) bagi kami. Jawaban Syaikh Ibnu Utsaimin rahimahullah : Tidak menjadi musykilah bagi Anda. Semoga Allah memberkahi anda. Aisyah…