Kajian Islam ILmiyah ” Diam atau Bicara Saat Fitnah Melanda” 31/01/2014

Bismillahirrahmanirrahim Dengan Hanya Mengharap Ridho Alloh Ta’ala Hadirilah...Kajian Ilmiyah Ahlussunnah wal Jama'ah "Diam atau Bicara Saat Fitnah Melanda"   Pembicara : Al Ustadz Muhammad Afiffudin as Sidawi Hafidzahullah Waktu: Sabtu 10 Rabi'Ustani Tsani 1436h/31 Januari 2015 Jam 09.30 s/d Selesai Tempat : Masjid As Salam Komplek Ma'had Tahfiznul Qura'an Al Manshuroh Mujur, Krooya, Cilacap Informasi 0856 4129 6094 live streaming…

Komentar Dinonaktifkan pada Kajian Islam ILmiyah ” Diam atau Bicara Saat Fitnah Melanda” 31/01/2014

FATWA SYAIKH IBN UTSAIMIN TENTANG SATU SHOLAT DENGAN BEBERAPA NIAT

diterjemahkan oleh :Al Ustadz Abu Utsman Kharisman Pertanyaan: Fadhilatusy Syaikh (Ibn Utsaimin) ditanya: Apakah boleh meniatkan lebih dari 1 ibadah pada satu ibadah. Contoh, jika seorang masuk masjid ketika adzan Dzhuhur ia sholat dua rokaat diniatkan tahiyyatul masjid, sunnah wudhu, sunnah rotibah Dzhuhur, apakah sah yang demikian? Jawaban : Syaikh Ibn Utsaimin menjawab: Ini adalah kaidah yang penting. Yaitu: tatadaakhal…

Komentar Dinonaktifkan pada FATWA SYAIKH IBN UTSAIMIN TENTANG SATU SHOLAT DENGAN BEBERAPA NIAT

AKHLAK PARA ULAMA BESAR

أخلاق الآكابر ☀ﻗﺎﻝ ﻳﺤﻴﻲ ﺑﻦ ﻣﻌﻴﻦ: ✔ ﻣﺎ ﺭﺃﻳﺖ ﻣﺜﻞ ﺃﺣﻤﺪ ﺑﻦ ﺣﻨﺒﻞ، ﺻﺤﺒﻨﺎﻩ ﺧﻤﺴﻴﻦ ﺳﻨﺔ ﻣﺎ ﺍﻓﺘﺨﺮ ﻋﻠﻴﻨﺎ ﺑﺸﻲﺀ ﻣﻤﺎ ﻛﺎﻥ ﻓﻴﻪ ﻣﻦ ﺍﻟﺼﻼﺡ ﻭ ﺍﻟﺨﻴﺮ. ✔ﻭﻛﺎﻥ ﺭﺣمه ﺍﻟﻠﻪ ﻳﻘﻮﻝ: ﻧﺤﻦ ﻗﻮﻡ ﻣﺴﺎﻛﻴﻦ. ﻗﺎﻝ ﺍﻟﺤﻔﺎﻅ: ﺭﺃﻳﻨﺎ ﺍﻹﻣﺎﻡ ﺍﺣﻤﺪ ﻧﺰﻝ ﺇﻟﻰ ﺳﻮﻕ ﺑﻐﺪﺍﺩ، ﻓﺎﺷﺘﺮﻯ ﺣﺰﻣﺔ ﻣﻦ ﺍﻟﺤﻄﺐ، ﻭﺟﻌﻠﻬﺎ ﻋﻠﻰ ﻛﺘﻔﻪ، ﻓﻠﻤﺎ ﻋﺮﻓﻪ ﺍﻟﻨﺎﺱ، ﺗﺮﻙ ﺃﻫﻞ ﺍﻟﻤﺘﺎﺟﺮ ﻣﺘﺎﺟﺮﻫﻢ، ﻭﺃﻫﻞ ﺍﻟﺪﻛﺎﻛﻴﻦ ﺩﻛﺎﻛﻴﻨﻬﻢ،…

Komentar Dinonaktifkan pada AKHLAK PARA ULAMA BESAR

KEUTAMAAN ‘AQIDAH TAUHID [2]

°°°°°°°°°°°°°°°°°°°°°°°°°°°°°°°° Dari 'Ubadah Ibnus Shomit -rodhiallohu 'anhu- berkata: telah bersabda Rosululloh [shollallohu 'alaihi wa sallam]: "Barangsiapa bersaksi bahwa tidak ada sesembahan (yang haq) kecuali Alloh semata yang tiada sekutu bagi-Nya, dan bahwasanya Muhammad adalah hamba-Nya dan rosul (utusan-Nya), dan bahwasanya 'Isa adalah hamba-Nya dan rosul-Nya dan kalimat-Nya yang dihembuskan kepada Maryam dan ruh dari-Nya, dan surga adalah haq (benar adanya)…

Komentar Dinonaktifkan pada KEUTAMAAN ‘AQIDAH TAUHID [2]

KEDUDUKAN HADITS MENGADZANI BAYI SETELAH LAHIR

Ditulis Oleh Al Ustadz Abu Utsman Kharisman Hadits mengadzani bayi setelah lahir memiliki 3 jalur periwayatan utama. Riwayat jalur pertama: عَنْ عُبَيْدِ اللَّهِ بْنِ أَبِي رَافِعٍ عَنْ أَبِيهِ قَالَ رَأَيْتُ رَسُولَ اللَّهِ صَلَّى اللَّهُ عَلَيْهِ وَسَلَّمَ أَذَّنَ فِي أُذُنِ الْحَسَنِ بْنِ عَلِيٍّ حِينَ وَلَدَتْهُ فَاطِمَةُ بِالصَّلَاةِ Dari Ubaidillah bin Abi Rofi’ dari ayahnya beliau berkata: Saya melihat Rasulullah shollallahu alaihi…

Komentar Dinonaktifkan pada KEDUDUKAN HADITS MENGADZANI BAYI SETELAH LAHIR