Beberapa faidah ibadah berpuasa kita

Beberapa Faidah Puasa Semua perintah Allah Subhanahu wa Ta’ala yang Dia syariatkan, pasti mengandung faedah dan manfaat dan semua yang dilarang oleh Allah Subhanahu wa Ta’ala pasti karena berakibat mudharat dan bahaya bagi hamba Allah Subhanahu wa Ta’ala, baik bahaya di dunia maupun di akhirat. Baik dipahami maupun maupun tidak, baik di sadari ataupun tidak pasti karena bahayanya. Demikian halnya…

Komentar Dinonaktifkan pada Beberapa faidah ibadah berpuasa kita

Pokok-pokok Sunnah menurut Imam Ahmad

KATA PENGANTAR Akhir-akhir ini karena gencarnya dakwah yang dilakukan oleh Ahlul bi’dah dan makar yang dilakukan oleh orang-orang yang memusuhi Islam mengakibatkan umat Islam banyak yang tidak mengetahui pokok-pokok agama mereka. Oleh sebab itu kami merasa terpanggil untuk menjelaskan aqidah Islam (Ahlus Sunnah wal Jama’ah) kepada masyarakat luas agar mereka bisa mempelajari dan mengamalkannya. Alhamdulillah, kami mendapatkan satu kitab, walaupun…

Komentar Dinonaktifkan pada Pokok-pokok Sunnah menurut Imam Ahmad

Hukum-hukum sekitar I’tikaf dalam pandangan Ulama’ Ahlusunnah

Hukumnya I’tikaf adalah sunnah di bulan ramadhan dan yang lainnya sepanjang tahun, dalilnya adlah firman Allah Subhanahu wa Ta’ala : “Sedang kalian dalam kedaan I’tikaf di masjid”. (QS. Al-Baqarah :187) Disertai hadist-hadist shahih tentang I’tikaf Nabi shalallahu ‘alaihi wasallam. Demikian pula atsar-atsar yang mutawatir dari ulama Salaf dalam masalah itu. Sebagaimana disebutkan dalam kitab Al Mushannaf, karya Ibnu Abi syaibah…

Komentar Dinonaktifkan pada Hukum-hukum sekitar I’tikaf dalam pandangan Ulama’ Ahlusunnah

I’tikaf seperti Rasulullah Shalallahu ‘alaihi wassalam

1. Hikmahnya Al 'Allamah Ibnul Qayyim berkata: “Manakala hadir dalam keadaan sehat dan istiqomah (konsisten) di atas rute perjalanan menuju Allah 'Azza wa Jalla tergantung pada kumpulnya (unsur pendukung) hati tersebut kepada Allah, dan menyalurkannya dengan menghadapkan hati tersebut kepada Allah 'Azza wa Jalla secara menyeluruh, karena kusutnya hati tidak akan sembuh kecuali dengan menghadapkan(nya) kepada Allah 'Azza wa Jalla.…

Komentar Dinonaktifkan pada I’tikaf seperti Rasulullah Shalallahu ‘alaihi wassalam

Ringkasan ragam sholat Tarawih & qunut witir Rasulullah

Saya (Syaikh Al-Albani) telah menjelaskan perinciannya dalam kitab saya yang lain “Shalat Tarawih” (hal.101-105), kemudian saya disini hendak meringkasnya untuk mempermudah pembaca dan sebagai peringatan. Cara Pertama Shalat 13 rakaat yang dibuka dengan 2 rakaat yang ringan atau yang pendek, 2 rakaat itu menurut pendapat yang kuat adalah shalat sunnah ba’diyah Isya’. Atau 2 rakaat yang dikhususkan untuk membuka shalat…

Komentar Dinonaktifkan pada Ringkasan ragam sholat Tarawih & qunut witir Rasulullah