Loyalitas dan Kebencian yang disyariatkan Islam (I)
1. Definisi al-wala' wal bara' Wala' adalah kata mashdar dari fi'il "waliya" yang artinya dekat. Yang dimaksud dengan wala' di sini adalah dekat kepada kaum muslimin dengan mencintai mereka, membantu dan menolong mereka atas musuh-musuh mereka dan bertempat tinggal bersama mereka. Sedangkan bara' adalah mashdar dari bara'ah yang berarti memutus atau memotong. " artinya memotong pena. Maksudnya di sini ialah…