Menyambut Bulan Suci Ramadhan 1430 H

NASEHAT UNTUK KAUM MUSLIMIN MENYAMBUT BULAN RAMADHAN Asy-Syaikh ‘Abdul ‘Aziz bin ‘Abdillah bin Baz rahimahullah (mufti agung Saudi ‘Arabia) Sesungguhnya aku menasehatkan kepada saudaraku-saudaraku kaum muslimin di mana pun berada terkait dengan masuknya bulan Ramadhan yang penuh barakah tahun 1413 H ini [1] dengan taqwa kepada Allah ‘Azza wa Jalla, berlomba-lomba dalam seluruh bentuk kebaikan, saling menasehati dengan al haq,…

Komentar Dinonaktifkan pada Menyambut Bulan Suci Ramadhan 1430 H

Hukum bersandar pada Hisab Falaki

Asy-Syaikh ‘Allamah ‘Abdul ‘Aziz bin ‘Abdillah bin Baz rahimahullah Ramadhan merupakan ibadah yang berulang setiap tahun. Merupakan bulan Al-Qur`an, bulan yang benuh barakah. Namun menjelang datangnya bulan Ramadhan, “polemik tahunan” antara ru`yah - hisab untuk penentuan awal Ramadhan dan ‘Idul Fithri kembali menghangat. Herannya, para ahli hisab makin tahun makin arogan. Jauh-jauh hari mereka sudah berani mengumumkan hasil hisabnya, bahwa…

Komentar Dinonaktifkan pada Hukum bersandar pada Hisab Falaki

Fatwa ‘Ulama tentang Ru`yah – Hisab

FATWA-FATWA AL-LAJNAH AD-DA’IMAH LIL BUHUTS AL-’ILMIYAH WAL IFTA’ (KOMITE TETAP UNTUK RISET ‘ILMIAH DAN FATWA) Kerajaan Saudi ‘Arabia TERKAIT MASALAH RU`YAH - HISAB UNTUK PENENTUAN RAMADHAN DAN ‘IDUL FITHRI Fatwa no 2031(juz XII / halaman 115) Soal : Bagaimana cara menentukan awal bulan pada setiap bulan qamariyyah ? Jawab : Hadits-hadts yang shahih dari Nabi shallallahu ‘alaihi wasallam menunjukkan bahwasanya…

Komentar Dinonaktifkan pada Fatwa ‘Ulama tentang Ru`yah – Hisab

Fatwa Syaikh Utsaimin Seputar Bulan Ramadhan

1. Hukum Puasa Orang yang Sembuh dari Sakitnya Tanya : Apabila seorang sembuh dari sakitnya yang mana dulu dokter menyatakan bahwa dia tidak mungkin bisa disembuhkan. Dan kesembuhannya ialah setelah berlalu beberapa hari dari bulan Ramadhan (maksudnya ketinggalan puasa beberapa hari karena sakit-red). Apakah ia diperintah (dituntut) untuk mengganti puasa hari yang lalu ketika dia sakit? Jawab : Jika seseorang…

Komentar Dinonaktifkan pada Fatwa Syaikh Utsaimin Seputar Bulan Ramadhan

Fatwa Syaikh Shalih Fauzan Al Fauzan Tentang Pemilu

Berikut ini adalah fatwa Syaikh Fauzan tentang hukum pemilu dan demonstrasi yang kami ambil dari www.mimbarislami.or.id. Fatwa ini merupakan salah satu dari beberapa fatwa beliau yang berkenaan dengan pemilu. Salah satu ormas Islam (Wahdah Islamiyah) dan beberapa hizby lainnya bahkan mengambil fatwa beberapa ulama salaf untuk mendukung keputusan mereka mengajak kaum muslimin untuk melakukan Pemilu. Yang dengan fatwa para ulama…

Komentar Dinonaktifkan pada Fatwa Syaikh Shalih Fauzan Al Fauzan Tentang Pemilu