Kebenaran dan Kepastian adanya Adzab Kubur (I)

Adzab Kubur adalah Haq (Bantahan terhadap Hizbut Tahrir dan kelompok lainnya yang mengingkari adzab Kubur) Sejarah Masa Lalu Diantara firqah-firqah yang mengingkari iman tentang adanya adzab kubur adalah Al Khawarij dan Al Mu'tazilah [1]. Al Mu'tazilah mengatakan "bahwa ulama kami mengingkari adzab kubur dan siksaan-siksaan yang ada didalamnya" [2]. Hal ini disebabkan karena mereka berbuat bid'ah dalam masalah syari'ah, bahwa…

Komentar Dinonaktifkan pada Kebenaran dan Kepastian adanya Adzab Kubur (I)

Keutamaan Orang yang Mengetahui dan Mengajar

Kitab Fathu Bari - Hadits nomor 79 (yang artinya) : Dari Abi Musa Radhiallahu Anhu, katanya Nabi Shalallahu Alaihi wa sallam bersabda, "Perumpamaan petunjuk dan ilmu pengetahuan, yang oleh karena itu Allah mengutus aku untuk menyampaikanya, seperti hujan lebat jatuh ke bumi; bumi itu ada yang subur, menyerap air, menumbuhkan tumbuh-tumbuhan dan rumput-rumput yang banyak. Ada pula yang keras tidak…

0 Komentar

Salafy bukan Sekte Baru

Syaikh Shalih al-Fauzan telah ditanya, "Apakah Salafiyyah adalah suatu hizbi [aliran/sekte] di antara aliran-aliran yang ada. Dan apakah menisbahkan diri (merujuk/mengacu) kepada mereka ( yaitu. Salafy) termasuk hal yang keliru ?" Ditanya demikian, beliau menjawab, "As-Salafiyyah ( yaitu. pengikut Salafy) adalah golongan yang diselamatkan (Firqatun Najiyah), dan mereka adalah Ahlus Sunnah Wal-Jama’ah. Mereka bukanlah suatu hizbi ( [aliran/sekte]) dari di…

Komentar Dinonaktifkan pada Salafy bukan Sekte Baru

Apakah khabar/informasi AHAD bisa dijadikan rujukan ilmu

Dalam hal ini ada tiga pendapat : 1. Khabarul ahad bisa dijadikan ilmu sepenuhnya dan tanpa ada pembatasan 2. Khabarul ahad bisa dijadikan ilmu dengan disertai syarat-syarat 3. Khabarul ahad tidak bisa dijadikan ilmu sama sekali. Pendapat pertama Menurut pendapat pertama ini, bahwa khabarul ahad bisa dijadikan ilmu dan berlaku pada setiap riwayat yang dibawa oleh setiap rawi. Al Amidi…

Komentar Dinonaktifkan pada Apakah khabar/informasi AHAD bisa dijadikan rujukan ilmu

Pengenalan atas Dakwah Salafiyyah (Bagian V)

Tujuan Dakwah Salafy Dakwah Salafy bukan diarahkan untuk suatu keyakinan khusus maupun tindakan tertentu. Demikian juga dakwah Salafy bukan pergerakan reformasi sosial ataupun suatu partai politik semata. Akan tetapi, dakwah Salafy mengacu pada Islam dalam pengertian yang menyeluruh (kaffah). Sebab Islam adalah agama (yang diridloi) Allah, bukanlah suatu agama yang merupakan milik bangsa tertentu, maupun kelompok orang tertentu. Islam adalah…

Komentar Dinonaktifkan pada Pengenalan atas Dakwah Salafiyyah (Bagian V)